Postingan

Menampilkan postingan dari 2013

MEMAHAMI PERKEMBANGAN SISWA

Teknik-Teknik Memahami Perkembangan Siswa Melalui Teknik Tes dan Non-tes Sebagai calon guru atau pendidik kita harus mempunyai pengetahuan, kreatifitas juga wawasan yang luas untuk memahami peserta didiknya. Selain itu kita harus mengerti psikokologi anak, kemampuan anak, kelemahan anak dan keinginan anak yang mempunyai bakat tertentu.Untuk itu kita sebagai seorang guru harus mempunyai teknik untuk mengetahui tingkat kemampuan dan perkembangan peserta didik. Teknik memahami siswa merupakan suatu cara atau strategi yang digunakan seorang pengajar atau guru dalam memahami siswa. Ada dua teknik dalam memahami siswa yaitu tekhnik test dan teknik non test. Kedua teknik ini sangat penting agar dapat mudah memahami siswa, serta dapat memberikan strategi yang sesuai untuk mengajarkan siswanya. Untuk itu kita harus mengetahui tingkat kemampuan dan perkembangan peserta didik. Salah satunya dengan tes. Tes yang digunakan bisa bermacam-macam sesuai dengan kemampuan dan minat peserta did

MITOKONDRIA

#     STRUKTUR MITOKONDRIA Ada empat bagian utama dalam struktur mitokondria.keempat bagian itu adalah membran luar,membran dalam, ruang antarmembran, yang terletak diantara membran luar dan membran dalam,serta matriks yang terdapat dibagian dalam membran.Keempat bagian tersebut mengandung bermacam enzim. Membran luar tersusun dari lipid dan protein. Membran ini bersiftat permeabel akibat kandungan protein porin yang dimilikinya, sehingga molekul-molekul kecil dapat menembus membran ini. Enzim yang ada dalam membran luar ini terlibat dalam proses biosintesis lipid. Enzim lainnya juga berperan dalam proses pengangkutan lipid ke matriks. Membran dalam sifatnya kurang permeabel jika dibandingkan dengan membran luar dan tersusun atas 80% protein dan 20% lipid. Protein yang terkandung dalam membran ini terlibat dalam reaksi fosforilasi oksidatif. Selain itu, membran ini juga mengandung ATP sintase yang berperan dalam membentuk ATP pada matriks serta mengandung protein transpor yan

MASALAH KEPENDUDUKAN DAN LINGKUNGAN HIDUP

Gambar
TUGAS PENDIDIKAN KEPENDUDUKAN DAN LINGKUNGAN HIDUP MENCARI ARTIKEL Oleh Wayan Viska Arilia Candra 1213024071 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI JURUSAN PENDIDIKAN MIPA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS LAMPUNG 2013 1.       Artikel Masalah Sosial Tentang Kemiskinan Kemiskinan memang adalah pekerjaan besar bagi pemerintah kita, tapi pekerjaan itu tidak pernah di prioritaskan untuk mengurangi angka kemiskinan, berbagi cara telah di lakukan tapi malah tidak dapat mengurus permasalahan ini. Kemiskinan merupakan masalah yang ditandai oleh berbagai hal antara lain rendahnya kualitas hidup penduduk, terbatasnya kecukupan dan mutu pangan, terbatasnya dan rendahnya mutu layanan kesehatan, gizi anak, dan rendahnya mutu layanan pendidikan. Selama ini berbagai upaya telah dilakukan untuk mengurangi kemiskinan melalui penyediaan kebutuhan pangan, layanan kesehatan dan pendidikan, perluasan kesempatan kerja dan sebagainya. Berbagai upaya

Lumut Tanduk

Gambar
Lumut Tanduk   Lumut tanduk merupakan kelompok kecil yang berkerabat dengan byophyta lainnya tetapi cukup berbeda untuk memisahkannya dalam kelas tersendiri yang mencakup kira-kira 300 spesies. Genus yang paling dikenal ialah Anthoceros , dan spesies-spesiesnya agak umum dijumpai di tepi sungai atau danau dan acapkali disepanjang selokan, tepi jalan yang basah atau lembab. Tubuh utama adalah gametofitnya yang berwarna biru gelap, berlekuk-lekuk dan bentuknya agak bulat. Sel-selnya biasanya mengandung satu kloroplas yang besar yang mencakup pirenoid, yang diduga ada persamaan dengan pirenoid algae tertentu. Sporofit biasanya kapsul berbentuk silinder yang berbentuk bulir dengan panjang beberapa sentimeter, dan kadang-kadang sampai 5-6 cm. pangkal sporofit dibentuk dengan selubung dari jaringan gametofit. Dasar kapsul meluas arah ke bawah sebagai kaki, suatu organ yang melekat dan menyerap, terbena  dalam-dalam di dalam jaringan talusnya. Dalam beberapa segi, struktur kapsul An

SISTEM PENCERNAAN (POWER POINT)

Gambar
Makanan yang kita makan sehari-hari tidak hanya memberikanrasakenyang saja, tetapi harus memenuhi syarat kesehatan dan memenuhiunsur gizi yang cukup. Gizi yang diperlukan tubuh kita adalah karbohidrat, protein, lemak, vitamin, mineral, dan air. Berbagai sumber bahan makanan yang kita makan tidak satu pun yang mengandung gizi lengkap. Untuk itu kita perlu memakan berbagai macam makanan guna memenuhi gizi bagi tubuh kita. ( Power Point )

KONTRAKSI PADA OTOT

Tugas Seorang Guru dan Peran Guru

Tugas Seorang Guru dan Peran Guru Sebagai seorang pendidik yang memahami fungsi dan tugasnya, guru khususnya ia dibekali dengan berbagai ilmu keguruan sebagai dasar, disertai pula dengan seperangkat latihan keterampilan keguruan dan pada kondisi itu pula ia belajar memersosialisasikan sikap keguruan yang diperlukannya. Seorang yang berpribadi khusus yakni ramuan dari pengetahuan sikap danm keterampilan keguruan yang akan ditransformasikan kepada anak didik atau siswanya. Guru yang memahami fungsi dan tugasnya tidak hanya sebatas dinding sekolah saja, tetapi juga sebagai penghubung sekolah dengan masyarakat yang juga memiliki beberapa tugas menurut Rostiyah (dalam Djamarah, 2000 : 36) mengemukakan bahwa fungsi dan tugas guru profesional adalah : Menyerahkan kebudayaan kepada anak didik berupa kepandaian, kecakapan dan pengalaman-pengalaman Membentuk kepribadian anak yang harmonis sesuai cita-cita dan dasar negara kita Pancasila Menyiapkan anak menjadi warga negara yang baik sesuai

Definisi Epidermis

Gambar
Definisi Epidermis Jaringan epidermis merupakan jaringan tubuh tumbuhan yang terletak paling luar. Jaringan epidermis menutupi seluruh tubuh tumbuhan mulai dari akar, batang, hingga daun. Biasanya epidermis hanya terdiri dari selapis sel yang berbentuk pipih dan rapat.  Fungsi jaringan epidermis adalah sebagai pelindung jaringan di dalamnya serta sebagai tempat pertukaran zat. Jaringan epidermis daun terdapat di permukaan atas dan permukaan bawah daun. Jaringan epidermis daun tidak mempunyai kloroplas kecuali pada bagian sel penutup stomata. Epidermis berfungsi sebagai pelindung terhadap hilangnya air karena penguapan (membatasi transpirasi), kerusakan mekanik (misal: diinjak-injak), perubahan temperature dan hilangnya zat-zat makanan (angin, hujan, dan lain-lain). Epidermis biasanya terdiri dari satu lapisan sel, tapi pada beberapa tumbuhan sel protoderm pada daun membelah dengan bidang pembelahan sejajar dengan permukaan (periklinal), dan turunanya membelah lagi sehingga

BANGSA EUBACTERIALES

Gambar
BANGSA EUBACTERIALES             Bangsa eubacteriales masuk dalam divisi schizophyta kelas bacteria dengan cirri-ciri sel-sel berbentuk bulat atau batang yang lurus, terpisah-pisah, kadang-kadang membentuk koloni berupa rantai. Bergerak dengan flagel yang peritrik atau tidak bergerak. Bangsa ini meliputi berbagai suku antara lain sebagai berikut.

Fakta tentang Phaeophyta

Fakta tentang Phaeophyta - Phaeophyta telah berevolusi sekitar 150-200 juta tahun. - Organisme ini ada yang berukuran mikroskopis maupun makroskopik. - Siklus hidup Phaeophyta berbeda dari satu spesies ke spesies lain. - Dalam spesies Phaeophyta yang lebih tinggi, siklus hidup terdiri dari pergantian antara tahap haploid dan tahap diploid. - Ganggang coklat dapat beradaptasi pada berbagai lingkungan laut mulai zona pasang surut hingga zona dalam. - Beberapa anggota Phaeophyta memiliki semacam pelampung untuk membantunya mengambang sehingga bisa mendapatkan sinar matahari untuk fotosintesis. - Phaeophyta terbesar dapat memiliki panjang hingga 70 meter.

Ganggang merah (Rhodophyceae)

Ganggang merah (Rhodophyceae) adalah salah satu filum dari alga berdasarkan zat warna atau pigmentasinya. Warna merah pada alga ini disebabkan oleh pigmen fikoeritrin dalam jumlah banyak dibandingkan pigmen klorofil, karoten, dan xantofil. Alga ini pada umumnya bersel banyak (multiseluler) dan makroskopis. Panjangnya antara 10 cm sampai 1 meter dan berbentuk berkas atau lembaran. Beberapa alga merah memiliki nilai ekonomi sebagai bahan makanan (sebagai pelengkap minuman penyegar ataupun sebagai bahan baku agar-agar). Alga merah sebagai bahan makanan memiliki kandungan serat lunak yang baik bagi kesehatan usus. Terdapat 3000 spesies alga merah (divisi Rhodophyta) ditemukan di laut. Warna merah dihasilkan oleh pigmen merah yang dominan yaitu fikoeritrin. Memiliki dinding sel selulosa dan sangat peka terhadap cahaya. Pigmen merah mampu menyerap cahaya biru dan ungu. Kebanyakan ditemui di air dalam dan berfilamen dengan ketebalan, lebar aturan filamen yang berbeda. Contohnya :  Gig

Teknik-Teknik Memahami Perkembangan Siswa Melalui Teknik Tes dan Non-tes

Teknik-Teknik Memahami Perkembangan Siswa Melalui Teknik Tes dan Non-tes Sebagai calon guru atau pendidik kita harus mempunyai pengetahuan, kreatifitas juga wawasan yang luas untuk memahami peserta didiknya. Selain itu kita harus mengerti psikokologi anak, kemampuan anak, kelemahan anak dan keinginan anak yang mempunyai bakat tertentu.Untuk itu kita sebagai seorang guru harus mempunyai teknik untuk mengetahui tingkat kemampuan dan perkembangan peserta didik. Teknik memahami siswa merupakan suatu cara atau strategi yang digunakan seorang pengajar atau guru dalam memahami siswa. Ada dua teknik dalam memahami siswa yaitu tekhnik test dan teknik non test. Kedua teknik ini sangat penting agar dapat mudah memahami siswa, serta dapat memberikan strategi yang sesuai untuk mengajarkan siswanya. Untuk itu kita harus mengetahui tingkat kemampuan dan perkembangan peserta didik. Salah satunya dengan tes. Tes yang digunakan bisa bermacam-macam sesuai dengan kemampuan dan minat peserta didi